Sunday, September 13, 2009

Diversifikasi Usaha : Bergabung dengan www.Duta-Network.com (Berada pada Quadrant 2 1/2)

image
Tujuh Titik Investasi : Saya Pusatkan Ke Kanan Dulu

Bismillah
Ramadhan, The 23rd Night


Segala sesuatu yang dimulai dengan mengucapkah nama Allah, maka dikaruniai keberkahan di dalamnya. Or, whatever you believe in, which lie in your Spritual Quotient perspective…
Terlalu banyak pikiran dan keseriusan hati yang bisa saya curahkan untuk fenomena Multi Level Marketing (Pemasaran Berjenjang) ini. Beberapa temen seperjuangan saat kuliah mungkin tidak akan pernah lupa saat dengan penuh semangat saya mengatakan ini, sekitar 5 tahun, lebih 2 bulan yang lalu: “Di tempat ini akan terjadi Revolusi!!!”. Hahaha (IB inget?) ^^. Apa maksudnya, juga ga jelas. Yang jelas, saat itu saya masih belum bisa mengendalikan ledakan semangat yang bergejolak di dalam jiwa.
Karenanya, sekarang saya mencoba untuk lebih tenang, pasif, mengikuti irama dan yang terpenting, tidak mendahului ketetapan Allah (ini mungkin agak spesifik, namun jelasnya gini, “jangan mengatakan pasti pada apa yang belum terjadi”. Penting itu).
Dari begitu banyaknya ide dan kilasan pemikiran tentang MLM, maka saya mulai dengan pemahaman saya yang ini saja :

“Menjadi bagian dari suatu sistem bisnis MLM, menjadikan Anda berada di level antara Self Employee dan Busines Owner”.

image
Dengan menggunakan Perspektif The Four Quadrant milik Robert T. Kiyosaki, maka jika Employee dikategorikan Dimensi 1 pada perspektif Kewiraswastaan, sedangkan Self Employee dikategorikan Dimensi 2 dan Business Owner berada pada Dimensi 3, maka bergabung dalam bisnis MLM membuat Anda berada pada Dimensi 2 1/2 (Dua Setengah).
Beberapa alasan yang mendukung pernyataan tersebut adalah ini:
  • Terdapat sistem bisnis yang yang telah berjalan, dan Anda hanya bergabung serta mematuhi aturan tersebut.
    Artinya Anda bukan Business Owner. Maka, apakah Anda Employee???
  • Tidak, karena  Anda memiliki kebebasan dua hal penting berikut ini: waktu dan tempat. Jelas Anda bukan Employee : yang terikat kuat dengan waktu dan tempat (Maaf, meskipun Anda mengatakan : “Tidak. Perusahaan saya adalah perusahaan yang maju dan progressif, yang membuat saya bisa berimprovisasi”. Maka tetap, ada keterikatan yang kuat antara Anda  dengan Perusahaan tempat Anda mengabdi. Misal, dalam hal batas waktu kebebasan tersebut : Anda tetap harus hadir dan memenuhi panggilan jika diminta)
    Artinya Anda adalah Self Employee.
Bergabung dengan MLM, membuat Anda berada pada posisi aman dalam berinvestasi : Anda telah melakukan investasi awal, tak akan hilang meski Anda tidak bekerja. Namun, tentu, hanya akan mengembalikan ROI dengan cepat jika Anda bekerja sesuai aturan yang ditetapkan.
Dari bisnis MLM yang sebelumnya telah kami cermati, misal AmWay/Tianshi/K-Link, maka celah terbesar kesulitannya adalah ini :

Bagaimana meyakinkan orang lain tentang pentingnya Produk yang dijual Bisnis MLM saya ini????


Anda harus benar-benar sanggup menjelaskan betapa pentingnya Zinc, Kalsium dan sebagainya, agar pelanggan mau membeli produk MLM (Tianshi) yang dipatok dengan harga tinggi tersebut (sampai kadang-kadang, saya pikir tidak masuk akal). Ini tidak mudah, dan merupakan penghalang terbesar keberhasilan Anda mengembangkan jaringan.
OK, lalu bagaimana dengan www.duta-network.com ???? Oh Tuhan, di sisi ini sih, Anda dan saya ga perlu panjang lebar melakukan presentasi : “Pulsa sudah menjadi bahan pokok bung!!!”. Orang yang mencari Pulsa, bukan Pulsa yang mencari orang ^^
Dan kendala utama ini teratasi dengan sempurna…
Semoga bermanfaat!!!
NB:
  • Konsep dimensi pecahan ini mungkin mengingatkan Anda pada teori matematika tentang Dimensi Fractal. Googling sedikit tentang itu, maka pasti Anda akan tertarik!!!
  • Untuk Upline saya, yang datang di malam hari dengan istrinya : Semoga mendapat berkah dan rahmat Allah SWT.
  • Permintaan yang sederhana ^^. Tapi mencakup semua yang bisa dibayangkan, dan yang tidak bisa dibayangkan
  • Wish me luck!!!

No comments: