Wednesday, January 08, 2020
Piala Super Spanyo : Barcelona, Valencia, Atletico Madrid, Real Madrid ?
Para penggemar sepak bola Liga Spanyol segera akan disuguhi pertandingan seru pada hari kamis dini hari nanti. Pertandinga akan merebutkan Piala Super Spanyol (Supercopa de Spana).
Ada yang berbeda untuk perhetalatan kali ini. Untuk pertandingan akan digelar di King Abdullah Sports City Jeddah, Arab Saudi.
Biasanya untuk Piala Super Eropa melibatkan dua tim saja, Yaitu Juara La Liga Spanyol dan Juara dari Copa Del Rey. Tapi untuk musim 2019/2020 untuk perhelatan Piala Super Spanyol diikuti empat tim.
Kali ini yang ikut dalam perebutan Piala Super Spanyol ada: Barcelona selaku juara La Liga dan Valencia sebagai Juara Copa Del Rey, gelaran perebutan Liga Super Spanyol akan melibatkan Atletica Madrid selaku Runner Up La Liga, dan Real Madrid slaku peringkat ke tiga La Liga.
Diantara ke empat tim yang ikut dalam Perebutan Piala Super Spanyol, Barcelona paling banyak menggondol Gelar Piala Super Spanyol dengan mengkoleksi 13 gelar, diikuti Real Madrid dengan 10 gelar, Atletico dengan 2 gelar dan yang terakhir Valencia dengan 1 gelar.
Untuk Raihan Juara masih di pegang oleh Barcelona dan Real Madrid yang pernah menggondol piala tersebut.
Barcelona berusaha untuk mempartahankan Gelar. Pertandingan yang berlangsung di Tanger, Maroko yang saat itu mempertemukan Barcelona Vs Sevila pada Bulan Agustus 2018 lalu dengan skor 2-1.
Tiket Pertandingan
Untuk Tiket saat pertandingan Semifinal yang berlangsung di Jeddah sudah habis terjual. Pada semi final pertama yang mempertemukan Real Madri Vs Valencia pada hari Rabu 8/1/20, yang berlangsung di Stadion yang berkapasitas 62.000 penonton menyisakan 10.000 tiket yang belum terjual.
Sedangkan pada Semifinal ke dua yang mempertemukan Barcelona Vs Atletico Madrid sudah habis terjual. Untuk pertandingan Semifinal ke dua juga berlangsung di King Abdullah Sport City.
Tiket untuk Semifinal di jual dari harga 75 SAR (Rp 278.000), sedangkan untuk tiket final dijual dengan harga mulai 150 SAR (555.000).
Setiap tim memiliki 12.000 tiker yang dijual kepada para fans, tetapi mereka mengembalikan tiket untuk dijual di Jeddah. Real Madrid menjual 700, Barcelona menjual 300, Atletico menjual 50 dan Valencia menjual 25 tiket.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment